Entri yang Diunggulkan

Software untuk membuat lagu

Assalamualaikum Wr.Wb Sudah lama saya tidak posting karena kesibukan sehari2 kali ini saya menyempatkan diri untuk posting  Software un...

Kamis, 21 Februari 2013

Cara menghapus tulisan diberdayakan oleh blogger



Hello, Setelah posting saya yang Tutorial Cara Membuat Salam Pembuka Untuk Blogger sekarang saya inging posting Cara menghapus tulisan diberdayakan oleh blogger sebenernya sih tidak di perbolehkan tapi demi bagusnya template kita tanpa kata diberdayakan oleh blogger. Berikut tutorialnya ikuti dengan seksama :
  1. Login blogger.com dengan akun anda tentunya
  2. Klik Template > Edit HTML
  3. Cari kode ]]></b:skin> saran saya biar gak susah nyarinya gunakan CTRL + F dari keyboard 
  4. Copy Code Berikut : 
  5. Copy dan Paste-kan Code Di Bawah Ini Tepat Di Atas Code ]]></b:skin> tadi
#Attribution1 { height:0px; visibility:hidden; display:none }
     6.Kemudian klik Save Template, Selesai simple kan? semoga berhasil

0 komentar:

Posting Komentar